Seputar Budidaya Kentang

Penyakit Bercak Kering (Early Blight) Pada Kentang

Penyakit Bercak Kering (Early Blight) Pada Kentang

SeputarKentang - Penyebabnya adalah jamur Alternaria solani. Jamur hidup disisa tanaman sakit dan berkembang biak di daerah kering.
Gejala:

daun terinfeksi berbercak kecil yang tersebar tidak teratur, berwarna coklat tua, lalu meluas ke daun muda. Permukaan kulit umbi berbercak gelap tidak beraturan, kering, berkerut dan keras.
Pengendalian:

  1. Dengan cara pergiliran tanaman , sanitasi kebun dan penggunaan bibit yang baik.
  2. Pemakaian pupuk organik nasa yang berupa Natural GLIO yang sudah di fermentasikan dengan pupuk kandang selama 2 minggu,cara fermentasinya 1 kotak Natural Glio di campurkan dengan 50 Kg pupuk kandang. Lalu masukkan ke lubang tanam sebelum bibit di tanamkan.

0 Response to "Penyakit Bercak Kering (Early Blight) Pada Kentang"